Resep Tempe Saus Tiram
Cara membuat Tempe Saus Tiram berikut bahan-bahan, resep sekaligus video cara membuat Tempe Saus Tiram
Daftar Isi (toc)
Informasi Resep
30 menit
10000
Porsi untuk 2 - 4 orang
Bumbu dan Bahan
Bahan Dasar
- 200 gr tempe, potong panjang
- 2 buah sereh, iris
- 3 siung bawang putih, iris
- 5 siung bawang merah, iris
- 5 buah cabai rawit, potong
- 75 gr wortel, potong korek api
- 2 batang bawang pre, iris
- 2 sdm saus tiram
- 1 sdm kecap inggris
- 1 sdt gula pasir
- ½ sdt merica
- 100 ml air
- 2 lembar daun jeruk
Cara Memasak
Step 1
Goreng tempe hingga setengah kering atau sedikit kecoklatan. Angkat dan tiriskan.
Step 2
Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum. Kemudian masukkan sereh, lengkuas dan daun jeruk. Masak hingga bau langu hilang.
Step 3
Masukkan wortel dan cabai rawit. Masukkan saus tiram, kecap inggris, gula pasir dan merica. Beri air lalu masak hingga mendidih.
Step 4
Masukkan potongan tempe. Masak hingga air meresap ke dalam tempe dan air sedikit mengental.
Step 5
Sajikan.
Video
Semoga bermanfaat ya semuanya.